21/03/12

Mobil Tony Stark 'Iron Man' di 'The Avengers'

Share this history on :



Masih ingat dengan aksi Tony Stark atau Iron Man sebelumnya? Pahlawan super satu ini memang selalu dilengkapi dengan peralatan canggih, mulai dengan pakaian besinya.

Di film The Avengers Tony Stark tampil dengan mobil canggih dengan fitur fantastis. Mobil Iron Man yang memiliki seharga US$ 9,2 juta atau sekitar Rp 82 miliar dipamerkan di Festival Film Sundance. Lihat Trailer Film Avagers disini Keren banget gan


Lihat foto Selengkapnya







Mobil buatan Stark Industries Super Car dilengkapi dengan teknologi canggih yang hanya bisa diimpikan banyak orang.


Fitur canggih dalam mobil tersebut antara lain, radar, body antipeluru hingga detektor panas.


Mesin yang digunakan pun sudah menggunakan paladium dan titanium yang memiliki 32 katup bertenaga 80.000 TOHC

Mesin itu didukung oleh nitrous fuel-injection system dan tenaganya disalurkan melalui 9 Speed HYPER-Shift transmission system.

Dari bentuk luarnya, mobil Acura ini sudah menyiratkan kesan garang dengan garis-garis tajam yang menghujam tubuhnya dari depan hingga ke buritan. Tubuh ini juga memiliki penangkal gelombang.

Related Post:

0 comments:

Posting Komentar

Loading

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More